Category Fiqh

Pembahasan Lengkap Mengenai Sholat Isya dan Manfaatnya

Salah satu sholat fardhu adalah sholat Isya yang dikerjakan setelah sholat Maghrib, lebih tepatnya setelah hari sudah petang, dan merupakan ibadah sholat yang terdiri dari 4 rakaat. Nah, kamu yang ingin mencari tahu lebih lanjut mengenai sholat fardhu, termasuk sholat…

Tata Cara dan Ketentuan Sholat Witir Beserta Keutamaannya

Tahukah kamu jika sholat witir merupakan salah satu di antara salat-salat sunah yang dianjurkan? Ya, salat yang dilakukan dalam jumlah ganjil ini memiliki keutamaan sebagai penutup serangkaian salat malam yang diamalkan umat Islam. Secara bahasa, witir sendiri berarti ganjil, menegaskan…

Tentang Rukun Shalat serta Larangan Meninggalkannya

Rukun shalat merupakan bagian terkuat dari tegaknya ibadah shalat yang dilakukan seorang muslim. Rukun ini merupakan syarat yang harus dipenuhi ketika mendirikan shalat. Shalat merupakan tiang bagi tetapnya iman seseorang sehingga ibadah ini wajib dilakukan dalam kondisi dan keadaan apa…

Tuntunan Sholat Subuh dan Keutamaannya

Sholat subuh merupakan salah satu ibadah wajib bagi umat muslim yang kedudukan dan nilainya tinggi dalam syariat Islam. Tak heran apabila banyak hadis yang mendorong umat muslim untuk melaksanakan sholat subuh dan menyanjung mereka yang senantiasa rajin melakukannya. Waktu sholat…

Penjelasan Lengkap Sholat Jum’at: Niat, Hukum, dan Adabnya

Hari Jum’at merupakan hari yang terbaik bagi umat muslim. Pada hari ini, terdapat kewajiban yang ditujukan khusus bagi kaum laki-laki, yaitu melaksanakan sholat Jum’at. Selain itu, secara umum, semua kaum muslim laki-laki maupun perempuan juga dianjurkan untuk memperbanyak doa dan…

Niat, Sejarah, Rakaat dan Keutamaan Sholat Tarawih

Datangnya bulan Ramadhan sebagai bulan yang penuh berkah selalu ditunggu-tunggu oleh setiap umat Islam. Tidak hanya diwajibkan untuk menjalankan puasa, saat bulan Ramadhan tiba, setiap umat muslim juga dianjurkan untuk mengerjakan shalat Tarawih di malam harinya. sholat Tarawih ini dapat…

Adab dan Hal-Hal yang Dapat Membatalkan Itikaf

Saat bulan Ramadhan tiba, setiap umat muslim tentu akan menyambut bulan istimewa ini dengan penuh antusias. Bahkan, ketika bulan Ramadhan, banyak umat muslim yang berlomba-lomba untuk mendapat banyak pahala. Mulai dari menjalankan salat tarawih berjamaah hingga melakukan itikaf di masjid.…

Panduan Sholat Jenazah Lengkap dengan Bacaan dan Doa-doanya

Sholat jenazah adalah salah satu bentuk penghormatan terakhir kepada orang yang telah meninggal. Hukumnya fardhu kifayah, sehingga pelaksanaannya bisa diwakilkan. Namun, jika tidak ada perwakilan, maka seluruh umat akan menanggung dosanya. Sholat Jenazah Ada pepatah yang mengatakan, “Sholatlah sebelum kamu…