Category Alquran

30 Huruf Hijaiyah [PENJELASAN SUPER LENGKAP]

Bahasa Arab merupakan salah satu bahasa dalam rumpun bahasa semit selain Aramaik, Ibrani, Suryani, Kaldea, dan Babilonia. Hal ini yang menyebabkan huruf-huruf dasar dalam bahasa Arab juga memiliki kesamaan dengan beberapa bahasa tersebut. Yang menarik, bentuk-bentuk huruf hijaiyah memiliki kemiripan…

Belajar Asbabun Nuzul agar Makin Memahami Ayat Al-Qur’an

Asbabun nuzul merupakan salah satu aspek penting untuk memahami makna dari ayat-ayat Al-Qur’an. Mengapa? Firman Allah sering kali turun sebagai respons atas sebuah peristiwa yang terjadi pada zaman Nabi Muhammad saw. Konteks isinya bisa jadi juga berkaitan dengan peristiwa tersebut.…

Mengenal Tafsir Jalalain, Rujukan dalam Mendalami Al-Qur’an

Tafsir Jalalain merupakan salah satu rujukan utama bagi umat Islam di Nusantara. Kitab tafsir Al quran tersebut sudah sangat dikenal di pondok-pondok pesantren karena merupakan kitab yang paling banyak diajarkan di lembaga pendidikan Islam tersebut. Oleh karena itu, penting bagi…

Surat Yusuf: Arab, Latin, Terjemah [MENYELURUH]

Sebagai mukjizat Nabi Muhammad saw, Alquran merupakan sumber pedoman utama. Di dalamnya juga berisi kisah, seperti kisah para Nabi dan Rasul. Salah satu kisah Nabiyullah Yusuf yang tersajikan dalam Surat Yusuf. Melalui surat ini, Alquran memberikan serangkaian peristiwa sebagai gambaran…